mimpiku

Kamis, 16 Oktober 2008

jadi pemimpin tuh sulit....

jadi pemimpin tuh ternyata suliiiiit banget...
untuk pertama kalinya aku ditunjuk jadi seorang pemimpin.
tanggung jawabnya besar,

pesan aja buat para panitia WPC ku kalau baca entri ini,

teman-teman....bantu aku ya....
aku sadar aku belum pernah memimpin, dan aku juga belum berpengalaman. jadi aku mohon bantuanya ya....

AKU PERCAYA KALIAN SEMUA!!!!

Tidak ada komentar:

hmmmm

mimpi...mimpi...dream...drea...